Faktor penyebab konflik social sebagai berikut.
- Perbedaan keyakinan dan pendirian.
- Perbedaan kebudayaan antarkelompok masyarakat.
- Perbedaan kepentingan antarindividu/ kelompok.
- Kesenjangan sosial mengenai tingkat kesejahteraan.
- Ketidaksiapan masyarakat menerima perubahan sosial.