Hal yang perlu diperhatikan:
- Menetapkan target kinerja unit yang lebih tinggi dari target yang ditetapkan organisasi.
- Memberikan apresiasi dan teguran untuk mendorong pencapaian hasil unit kerjanya.
- Mengembangkan metode kerja yang lebih efektif dan efisien untuk mencapai target kerja unitnya.